Polrestabes Medan Berhasil Mengamankan Pelaku Penganiayaan di Jl. Kapten Sumarsono, Helvetia




Medan - Polsek Medan Helvetia Berhasil Mengamankan Pelaku Penganiayaan yang terjadi di Jl. Kapten Sumarsono Kel. Helvetia.


Peristiwa penganiayaan bermula pada hari Minggu Tanggal 30 Januari 2022 sekira pukul 03.00 Wib korban telah mengalami tindak pidana penganiayaan di Jl. Kapten Sumarsono Kel. Helvetia tengah Kec. Medan Helvetia sehingga mengakibatkan korban mengalami luka di bagian kepala luka robek, punggung belakang luka robek dan jari kaki lecet serta dirawat di rumah sakit bunda thamrin.


Tersangka sudah diamankan dan di periksa selanjutnya akan dilakukan pengembangan lebih lanjut.


Post a Comment

Previous Post Next Post